Translate

Wednesday, November 6, 2019

Apa itu suspensi?

Suspensi adalah salah satu bentuk larutan, yang memiliki ciri terdapat butiran-butiran serbuk yang tidak larut secara sempurna ke dalam cairan. Suspensi biasanya akan terjadi endapan ketika didiamkan beberapa waktu. Suspensi yang baik endapannya akan dengan mudah dikembalikan ke bentuk suspensi ketika di gojok kembali.

Contoh bentuk suspensi adalah kopi, di satu cangkir kopi akan terbentuk endapan ketika didiamkan beberapa waktu.
Contoh lainnya adalah obat antasida cair ataupun sucralfate cair.

No comments:

Post a Comment